Mega Galeri Mitsubishi Triton (L200) Facelift 2019
Setelah lama ditunggu, akhirnya the New Triton Facelift 2019 resmi meluncur pada 9 November di Thailand.
Seperti yang sudah diduga, desain wajah New Triton menggabungkan bahasa dynamic shield milik Pajero Sport dan Xpander. Tentu saja jauh lebih gahar dari Xpander, dan bahkan sekilas lebih fresh dibanding Pajero Sport.
Seperti apa desain eksterior Triton 2019 generasi terbaru dan apakah desain interior New Triton 2019 berubah? Simak galerinya di bawah ini!
Galeri foto Exterior & Interior New Triton Facelift 2019
Garis desain masih mirip dengan Triton gen 2015
Desain belakang lebih gagah
Nyala lampu LED belakangnya, turunan desain Pajero Sport
Mirip dengan Triton gen 2015 namun lebih mewah (kemungkinan untuk versi Exceed)Trim interior tipe termewahDesain dashboard semua tipe (kemungkinan untuk Indonesia; Exceed, GLS, HDX)Masih ada peninggalan garis desain pre-faceliftDesain belakang dengan bedliner originalDimensi masih identik seperti pre-faceliftDesain bumper depan Triton 2019 Single-cab, kemungkinan juga untuk HDX double-single cabin.Pick up terganteng saat ini sepertinya!Triton hitam tampak elegan!Triton abu-abu dan silver juga aduhai menggoda!
Untuk galeri lainnya, silahkan simak lagi di bawah ini. Kami sudah menyaring lebih dari 100 foto Triton Facelift 2019.
Interior Mega-cab
Pick up bed dimension
Ergonomi d-cab Triton 2019
Triton ganteng!
Warna baru Triton 2019
Gahar!
Full accessories!
Full accessories studio!
Sasis improved!
Desain Triton s-cab
Triton S-cab muatan
Triton desain belakangnya
Triton dengan bullbar bumper besi siap offroad!
Triton dari depan
Triton offroad king?
Sisi lain Triton Facelift
Triton siap offroad
Ah, kami suka Triton
Mewah
Interior Triton single-cab
Nyala lampu Triton 2019
Sampai detik ini belum ada kepastian kapan New Triton Facelift 2019 akan masuk Indonesia. Namun negera sebelah; Malaysia, Triton 2019 akan diperkenalkan bulan depan.
Bagi yang sudah tidak sabar menunggu si d-cab ganteng ini, tunggu saja lebih sabar lagi karena Mitsubishi Triton Facelift 2019 dipastikan masuk Tanah Air. Semoga kami juga bisa membawa pulang Triton 2019, karena kami suka Triton! 😀